Daftar Isi
Jakarta, CNN Indonesia —
Transmart Full Day Sale kembali digelar hari ini, Minggu (26/5) sampai pukul 22.00 waktu setempat. Selama Transmart Full Day Sale berlangsung, ada banyak pilihan produk yang didiskon sampai 50 persen.
Mulai dari produk segar, kebutuhan harian, alat elektronik, furnitur, sepatu, sampai sepeda listrik, semuanya berlaku diskon.
Selain diskon, bagi pengguna Allo Prime, Kartu Kredit Bank Mega dan Bank Mega Syariah bisa berkesempatan mendapat diskon tambahan setiap transaksi sebesar 20 persen.
Transmart Full Day Sale digelar serentak di semua gerainya se-Indonesia. Sebelum borong belanjaannya, cek dulu yuk daftar produk diskonnya di bawah ini.
Produk segar:
· Aneka baso seafood harga sale Rp6.392, harga normal Rp7.990. Harga khusus Jabodetabek & Makassar.
· Aneka baso seafood harga sale Rp6.792, harga normal Rp8.490. Harga khusus Jawa Timur.
· Aneka baso seafood harga sale Rp6.312, harga normal Rp7.890. Harga khusus Jawa Tengah.
· Aneka baso seafood harga sale Rp6.520, harga normal Rp8.150. Harga khusus Medan.
· Aneka baso seafood harga sale Rp7.920, harga normal Rp9.900. Harga khusus Denpasar.
· Daging shabu 500gr harga sale Rp79.200, harga normal Rp99.000. Harga khusus Jabodetabek.
· Daging shabu 500gr harga sale Rp67.920, harga normal Rp84.900. Harga khusus Jawa Timur.
· Daging Sukiyaki harga sale Rp15.992, harga normal Rp19.990. Harga khusus Padang.
· Daging Sukiyaki harga sale Rp13.480, harga normal Rp16.850. Harga khusus Makassar.
· Daging shabu 500gr harga sale Rp81.600, harga normal Rp102.000. Harga khusus Bandung.
· Anggur red globe AUS harga sale Rp6.232, harga normal Rp7.790. Harga khusus Jabodetabek.
· Anggur red globe AUS harga sale Rp7.000, harga normal Rp8.750. Harga khusus Bandung.
· Anggur red globe AUS harga sale Rp6.152, harga normal Rp7.690. Harga khusus Jawa Timur.
· Anggur red globe AUS harga sale Rp6.400, harga normal Rp8.000. Harga khusus Jawa Tengah.
· Anggur red globe AUS harga sale Rp6.392, harga normal Rp7.990. Harga khusus Padang.
Produk kebutuhan harian (FMCG):
· Sosro teh botol 1000ml harga normal Rp10.500, harga sale Rp7.000.
· Cola-cola/Fanta/Sprite harga normal Rp5.500, harga sale Rp3.832.
· ABC kopi sysy harga normal Rp17.000, harga sale Rp12.400.
· Fiesta crispy nugget harga normal Rp59.900, harga sale RP32.000
· Kanzler nugget harga normal Rp49.900, harga sale Rp33.600.
· Potabee chips harga normal Rp11.000, harga sale Rp6.800.
· Roma biscuit harga normal Rp9.600, harga sale Rp6.880.
· Roma malkist harga normal Rp8.200, harga sale Rp5.760.
· Gentle gen harga normal Rp20.400, harga sale Rp11.920.
· Porstex harga normal Rp24.100, harga sale Rp15.920.
· Attack detergen harga normal Rp42.500, harga sale Rp29.520.
· Giv bodywash harga normal Rp22.100, harga sale Rp11.920.
Elektronik:
· AC Split 1/2 PK, harga sale Rp2.849.600 dari harga normal Rp4.199.000 per unit. Diskonnya sampai Rp1.349.400. Gratis pipa dan instalasi standar.
· Kulkas SBS 436L, harga sale Rp6.399.200 dari harga normal Rp8.999.000 per unit. Diskonnya sampai Rp2.599.800. Harga berlaku di Pulau Jawa, Bali, dan Lampung.
· Kulkas SBS 436L, harga sale Rp6.839.200 dari harga normal Rp9.499.000 per unit. Diskonnya sampai Rp2.659.800. Harga berlaku di luar Pulau Jawa, Bali, dan Lampung.
· LED TV 50″ UHD Smart, harga sale mulai Rp4.239.200 dari harga normal mulai Rp6.049.000 per unit. Diskonnya sampai Rp1.809.800.
· LED TV 65″ UHD Smart, harga sale mulai Rp7.679.200 dari harga normal mulai Rp11.209.000 per unit. Diskonnya sampai Rp3.529.800.
Aneka sepeda:
· Aneka sepeda listrik dari harga normal Rp6.450.000 diskon jadi Rp3.680.000 per unit khusus di gerai Transmart Pulau Jawa.
· Aneka sepeda listrik dari harga normal Rp6.750.000 diskon jadi Rp3.968.000 per unit khusus di gerai Transmart luar Pulau Jawa.
· Aneka sepeda diskon hingga 60% + 20% dari harga normal Rp2.299.000 diskon jadi mulai Rp736.000.
Furnitur:
· All item bedset harga normal Rp5.819.000, harga sale Rp1.599.200. Harga khusus Jawa, Bali, Sumatera.
· All item bedset harga normal Rp6.339.000, harga sale Rp1.679.200. Harga khusus Makassar.
· All item comforta harga normal Rp13.100.000, harga sale Rp5.240.000. Harga khusus Jabodetabek & Jawa Barat.
· All item comforta harga normal Rp14.150.000, harga sale Rp5.660.000. Harga khusus Medan dan Lampung.
· All item comforta harga normal Rp2.040.000, harga sale Rp979.200. Harga khusus Jawa Timur.
· Single metal bed harga normal Rp1.999.000, harga sale Rp1.119.200. Harga Pulau Jawa.
· Single metal bed harga normal Rp1.999.000, harga sale Rp1.199.200. Harga Luar Pulau Jawa.
· Einer breakfast set harga normal Rp1.899.000, harga sale Rp1.199.200. Harga Pulau Jawa.
· Einer breakfast set harga normal Rp1.999.000, harga sale Rp1.279.200. Harga Luar Pulau Jawa.
|
(avd/juh)